Latest News

Mudahnya Reservasi Room dan Makanan-Minuman Via Aplikasi NAV Karaoke, Sudah Coba?

20/01/2025

Karaoke merupakan salah satu kegiatan hiburan yang populer di kalangan anak muda. Kegiatan ini bisa dilakukan bersama teman, keluarga, atau pasangan. Untuk menikmati karaoke, kita perlu reservasi room terlebih dahulu.

Sebelumnya, reservasi room karaoke biasanya dilakukan secara offline, yaitu dengan datang langsung ke lokasi karaoke. Namun, kini semakin banyak karaoke yang menyediakan layanan reservasi online. Salah satunya adalah NAV Karaoke Keluarga.

NAV Karaoke Keluarga merupakan salah satu jaringan karaoke keluarga terbesar di Indonesia. Karaoke ini memiliki puluhan outlet yang tersebar di berbagai kota di Indonesia.

Untuk melakukan reservasi room karaoke online melalui aplikasi NAV Karaoke Keluarga, caranya sangat mudah. Berikut langkah-langkahnya:


  1. Download aplikasi NAV Karaoke Keluarga di Google Play Store atau App Store.
  2. Buat akun atau login menggunakan nomor WhatsApp yang aktif.
  3. Verifikasi akun menggunakan OTP yang dikirimkan via WhatsApp.
  4. Pilih menu booking yang ada di menu bar.
  5. Pilih icon plus di bagian pojok kanan bawah.
  6. Pilih lokasi karaoke yang ingin direservasi.
  7. Pilih outlet NAV Karaoke yang ingin direservasi.
  8. Pilih tanggal dan waktu reservasi.
  9. Pilih room yang diinginkan.
  10. Pilih waktu untuk memulai karaoke.
  11. Pilih durasi karaoke yang diinginkan (minimal dua jam) lalu pilih continue.
  12. Pilih tambahan menu F&B yang diinginkan. Menu ini trdiri dari appetizer, snack, maincourse, beverage, rokok/etc dan paket.
  13. Masukkan e-voucher atau input kode voucher apabila ada di kolom add voucher agar mendapatkan potongna harga.
  14. Jika sudah, maka pilih checkout untuk melanjutkan pembayaran.
  15. Pilih metode pembayaran misalnya transfer bank, kartu debit/kredit, e-wallet atau pembayaran QRIS.

Setelah melakukan reservasi, kamu akan menerima notifikasi di aplikasi NAV Karaoke Keluarga. Notifikasi tersebut berisi nomor reservasi dan informasi lainnya untuk bisa ditunjukkan ke bagian kasir saat akan check in.

Kemudahan reservasi room karaoke online melalui aplikasi NAV Karaoke Keluarga sangat bermanfaat bagi anak muda. Berikut beberapa manfaatnya:


1. Hemat waktu dan tenaga

Reservasi online bisa dilakukan kapan saja dan di mana saja. Kamu tidak perlu datang langsung ke lokasi karaoke untuk melakukan reservasi. Hal ini bisa menghemat waktu dan tenagamu.


2. Lebih efisien

Reservasi online bisa dilakukan dengan cepat dan mudah. Kamu hanya perlu mengisi beberapa data dan melakukan pembayaran.


3. Mendapatkan promo dan diskon

NAV Karaoke Keluarga sering mengadakan promo dan diskon untuk reservasi online. Kamu bisa memanfaatkan promo dan diskon ini untuk mendapatkan harga yang lebih murah.


Selain kemudahan reservasi, aplikasi NAV Karaoke Keluarga juga menawarkan berbagai benefit lainnya, seperti:


1. E-voucher gratis

Bagi new downloader aplikasi NAV Karaoke Keluarga, kamu bisa mendapatkan e-voucher gratis senilai Rp100.000. E-voucher ini bisa digunakan untuk pembelian makanan dan minuman di outlet NAV Karaoke Keluarga.


2. Diskon member

Kamu bisa mendapatkan diskon hingga 10% jika menjadi member NAV Karaoke Keluarga. Untuk menjadi member, kamu hanya perlu mendaftarkan diri di aplikasi NAV Karaoke Keluarga.


3. Layanan 24 jam

Layanan reservasi online NAV Karaoke Keluarga tersedia 24 jam. Kamu bisa melakukan reservasi kapan saja, bahkan saat jam sibuk.


Dengan berbagai kemudahan dan benefit yang ditawarkan, aplikasi NAV Karaoke Keluarga menjadi pilihan yang tepat untuk anak muda yang ingin menikmati karaoke.

Yuk, segera download dan install aplikasi NAV Karaoke Keluarga, kami tunggu kedatanganmu di outlet ya!


Level

Informasi lebih lanjut:


Website: https://nav.co.id/

Instagram: [@navkaraoke]

TikTok: [@official.navkaraoke]

News & Event
Habis Karaoke, Jangan Langsung Pulang Dulu, Klaim Poin dan Reward Milikmu Yach!
04/07/2025

Siapa yang tidak suka bersenang-senang bernyanyi sepuasnya di NAV Karaoke? Setelah meluapkan semua emosi dan energi di room karaoke yang private, seringkali yang ada di pikiran adalah langsung pulang dan beristirahat. Eits, nanti dulu! Ada satu hal penting yang sering terlewatkan dan bisa membuat pengalaman karaoke kamu jadi lebih untung: klaim poin dan reward milikmu!

Hello Juli yang Membara, Lepaskan Penat dan Bakar Semangatmu Bersama NAV Karaoke Keluarga!
02/07/2025

Hidup seringkali menuntut kita untuk terus berlari, mengejar target, dan menghadapi berbagai tantangan. Tak jarang, kita lupa untuk memberikan apresiasi pada diri sendiri atas segala usaha dan pencapaian yang telah diraih. Padahal, memberikan self-reward itu penting lho, untuk menjaga semangat dan kesehatan mental kita!

No Na: Mengukir Sejarah, Bawa Nama Indonesia ke Panggung Dunia. Simak Ulasannya!
30/06/2025

Label musik internasional asal Amerika Serikat, 88rising, resmi memperkenalkan girl group asal Indonesia bernama No Na. Label 88rising merupakan perusahaan rekaman yang sudah tidak asing di telinga para pencinta musik. Nama-nama penyanyi Indonesia yang telah global seperti, Rich Brian, Niki, dan Stephanie Poetri, juga berada di bawah naungan perusahaan yang sama.

Karaoke: Cara Seru dan Positif Kumpul Bareng Teman dan Kerabat!
25/06/2025

Hai NAV Friends! Pernahkah kalian merasa bosan dengan kegiatan kumpul yang itu-itu saja? Bingung mau ngapain yang seru dan asyik bareng teman-teman? Tenang, coba deh ajak mereka karaoke!

Last Call!!! Ikuti NAV Silver Memory dan Raih Hadiah Menarik!
23/06/2025

Hai NAV Friends! Tak terasa, kita sudah memasuki minggu terakhir dari event seru kita, NAV Silver Memory! Ini adalah kesempatan terakhir kalian untuk bernostalgia, berbagi momen indah, dan tentunya, meraih hadiah-hadiah menarik dari NAV Karaoke Keluarga. Dalam rangka ulang tahun perak ini, NAV Karaoke mengajakmu untuk berbagi momen tak terlupakan bersama NAV dan dapatkan hadiah menarik!